PT. Integra Inovasi Indonesia berkunjung ke Bappeda Kabupaten Trenggalek. Kunjungan yang dilakukan pada tanggal 27 November 2018 ini dalam rangka paparan aplikasi sistem informasi manajemen penanggulangan kemiskinan atau simnangkis kepada jajaran Bappeda Kabupaten Trenggalek.
Tim Integra Indonesia memberikan penjelasan gambaran sistem yang dikembangkan dengan kondisi kebutuhan manejemen penanggulangan kemiskinan di Kabupaten Trenggalek. Selain itu juga diskusi dan sharing terkait pengembangan dan penyesuaian sistem.
Dengan pengembangan aplikasi simnangkis, diharapkan membantu daerah dalam upaya pengentasan dan penanggulangan kemiskinan.
Ingin mengimplementasikan aplikasi penanggulangan kemiskinan atau simnangkis di daerah anda? Hubungi tim integra indonesia di nomor 0812-2790-1212 (WA/Telp)
Untuk Konsultasi terkait projek dan solusi teknologi informasi — Silahkan hubungi tim marketing kami di nomor Telp. 0274 – 5304851 atau chat WhatsApp 0812-2790-1212