E-Planning
Sistem Perencanaan Pembangunan Daerah Terintegrasi
aplikasi E-Planning atau Sistem Informasi Perencanaan Pembangunan Daerah memfasilitas Bappeda dan SKPD dalam penyusunan program kerja. Sehingga perencaan pembangunan dapat berjalan secara efektif, efisien dan terintegrasi.
E-Planning menjadi alat bantu Bappeda dalam kegiatan perencanaan, pengendalian dan evaluasi pelaksanaan rencana pembangunan daerah
Alur Kerja E-Musrenbang & Usulan Publik
Alur Kerja RKPD
Manfaat E-Planning
Beberapa Manfaat Diterapkannya Aplikasi E-Planning
Aplikasi Terintegrasi.
Sistem aplikasi e-planning terintegrasi dengan berbagai komponen tahapan perencanaan daerah.
E-Simrenda
Sistem Informasi Manajemen Perencanaan Pembangunan Daerah.
E-Simrenda
Sistem Informasi Manajemen Perencanaan Pembangunan Daerah.
E-Sismon
Sistem Monitoring Perencanaan Daerah & Dashboard Executive.
E-RPJMD
Sistem Informasi Penyusunan RPJMD & RENSTRA.
E-Sakip
Sistem Informasi Akuntabilitas Instansi Pemerintah.
E-Dalev
Sistem Informasi Pengendalian dan Evaluasi Perencanaan.
Pengguna Aplikasi
Sistem Informasi Manajemen Perencanaan Pembangunan Daerah ini digunakan oleh lintas instansi. Instansi / user tersebut bisa mengakses sistem tersebut dengan batasan akses yang sudah ditentukan sesuai dengan peraturan yang berlaku.